Tags : Fandi

Workshop Mencerahkan Jagat Maya Sukses Digelar

Workshop Mencerahkan Jagat Maya Sukses Digelar Liputan Rahmat Fandi, Humas Umpo Workshop Mencerahkan Jagat Maya yang digelar di Universitas Muhammadiyah Ponorogo (Umpo) Jawa Timur, Sabtu (11/11/23) berlangsung lancar. Kegiatan yang diinisiasi oleh Majelis Pustaka Informasi dan Digitalisasi (MPID) bersama Tim Media Center (TMC) Muhammadiyah Ponorogo itu diikuti 70 peserta terdiri dari perwakilan Amal Usaha Muhammadiyah […]Read More